Jangan Ajari Aku Harga Diri yg Rendah Jangan Bersedih Aku Bersamamu Sayang: 99 Mauizhah Kehidupan Dunia dan Akhirat

Jangan Asal Nikah

By Anna Mutmainah


Detail
Kategori : Agama Islam
SKU : A00231
Isbn 978-602-6673-52-7
Stock: 100
Penerbit: Mueeza
Penulis Anna Mutmainah
Penyunting : Nurti Lestari
Ketebalan : 308
Dimensi : 14x20
Bahasa : Indonesia
Berat : 200 gram

Menikah ternyatatidak se-simple apa yang diimpikan setiap orang. Mereka yang berlimpah harta berlomba-lomba menciptakan impian pernikahan mereka, selayaknya negeri dongeng. Sementara mereka yang memberikan asupan makanan tiga kali sehari saja kesulitan, hanya bisa menyimpan impian pernikahan dalam tidur lelap mereka.

Di balik keributan masalah pernikahan impian, ada segelintir orang yang tidak bisa terlepas dari penyakit “kebelet nikah”, yang sering kali menjadi momok bagi mereka ang merasa telah memasuki fase telat nikah. Pada dasarnya mereka yang “kebelet nikah”, tidak benar-benar memiliki keinginnan untuk menikah. Ada alasan lain, yang tidak bisa mereka ungkapakan melalui perkataan, sehingga hanya menjadikannya sebagai sebuah luka atau penyakit hati.

Tidak jarang mereka yang memiliki gejala “kebelet nikah” ini menciptakan siksaan pada diri mereka. Mereka seharusnya belum memasuki masa nikah, tetapi dorongan nafsu yang lebih besar mampu mengalahkan segalanya. Akibatnya, terjadilah pernikahan yang belum pada waktunya. Ketika ditanya apakah ada perbedaan antara mereka yang siap nikah dan kebelet nikah. Tentu keduanya berbeda, baik dari segi kesiapan fisik, mental maupun finansial. Mereka yang siap nikah lebih pantas mendapatkan predikat “menikah tepat waktu”, atau tepat pada waktu dan tempatnya.

Terakhir Dilihat

Jangan Asal Nikah
  • Rp.108,500
SKU : A00231
Penerbit : Mueeza
Penulis : Anna Mutmainah
Penyunting : Nurti Lestari
Bahasa : Indonesia
Ketebalan : 308
Dimensi : 14x20
  • Rp.108,500
Beli Sekarang Detail

Find Us