Apa artinya cantik kalau tidak dekat dengan allah dan tidak mengabdikan dirinya untuk menjadi hamba-nya yang taat? Apalah artinya cantik jika tidak memiliki akal dan akhlak yang baik? Apalah artinya cantik jika tidak pernah taat kepada suami?

Buku ini dikemas menarik untuk para wanita muslimah yang ingin memiliki tiga bentuk kecantikam dalam dirinya, yaitu kecantikan jiwa (hubungan dengan allah), kecantikan diri (fisik).

Buku ini cocok untuk para muslimah yang ingin menjadi ma’ratus shalihah (wanita shalihah), zaujatul muthi’ah (istri yang taat), dan ummul madrasal (ibu peradaban).

Rasulullah Muhammad Saw. Bersabda “Wanita adalah tiang Negara!” Kemajuan atau kehancuran suatu Negara tergantung bagaimana kondisi perempuan di dalamnya. Jika akhlak wanita di dalamnya baik, maka baik pulalah kondisi Negara tersebut. Itu sebabnya, mengapa wanita tidak harus selalu cantik, yang penting wanita harus pintar dan berakhlak layaknya seorang muslimah yang baik.

Detail
SKU A01184
Isbn 978-623-244-523-9
Stock 100
Penerbit Mueeza
Penulis Dewi Ahmad Z, Dian D.A
Penyunting Herman Adamson
Ketebalan 284
Dimensi 14x20
Bahasa Indonesia
Berat : 300 gram

Find Us

Anak Hebat Indonesia © 2024. web by Desktop Site