Revolusi Industri 4.0 di Society 5.0: Memahami Perubahan Ekstrem dan Hilangnya Banyak Pekerjaan Manusia serta Bagaimana Jalan Keluarnya 101 CARA MENGUBAH KEBIASAAN BURUK DENGAN KEBIASAAN BAIK: Memaksimalkan Perubahan Diri untuk Kehidupan yang Lebih Sukses dan Bahagia

MANAGE YOUR HABIT : Berubah Sekecil Apa Pun Tetap Saja Berubah karena Perubahan Besar Tak Akan Terjadi Jika Tidak Dimulai dari Perubahan Kecil.

By Sony Adams


Detail
Kategori : Self Help
SKU : A02349
Isbn -
Stock:
Penerbit: Anak Hebat Indonesia
Penulis Sony Adams
Penyunting : Herman Adamson
Penerjemah : -
Ketebalan : 192
Dimensi : 14 x 20 cm
Bahasa : Indonesia
Berat : 200 gram

SINOPSIS :

Buku ini mengungkapkan bahwa sekecil apa pun kebiasaan yang Anda lakukan akan memberikan dampak pada kehidupan Anda. Penulis menguraikan secara runtut dan komprehensif bagaimana mengenali dan mengatasi kebiasaa-kebiasaan buruk yang mungkin tidak Anda sadari dalam kehidupan sehari-hari. Mungkin Anda pernah bertanya kepada diri sendiri, "Apakah hari ini saya sudah lebih baik daripada kemarin?" Jika masih sama saja, Anda sedang berada di zona nyaman. Anda bak berlayar di tengah laut tenang, tanpa pernah merasakan derasnya ombak samudra. Kemudi kapal yang digerakkan sedikit saja akan mengubah haluan kapal tersebut, sebagaimana kebiasaan mikro dalam hidup Anda yang akan membentuk Anda jadi lebih baik dan bahagia. Maka, atasilah kebiasaan buruk dan tingkatkan kebiasaan baik Anda dengan letakkan gawai Anda di atasmeja, kemudian ambil dan baca buku ini.

Find Us